Peralatan Gambar
Gambar Teknik Otomotif KD 3.1 Mengenali Berbagai Jenis Peralatan Gambar Teknik Otomtif KD 4.1 Memilih Peralatan dan Kelengkapan Gambar Teknik Otomotif Materi BAB I : q Peralatan Gambar o Macam – Macam Pensil Gambar o Tingkat Kekerasan Pensil Gambar o Penggunaan Pensil gambar 1. Macam – Macam Pensil Dalam pembuatan gambar teknik menggunakan dua jenis pensil, yaitu : § Pensil Kayu Pensil kayu memiliki pensil yang menyatu dengan batang pensil berupa kayu. § Pensil Mekanik Pensil mekanik memiliki pensil yang dapat diganti ulang apabila telah habis. v Pensil Biasa (Pensil Kayu) Pensil kayu merupakan pensil yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Pensil perlu diraut terlebih dahulu dengan membentuk sudut keruncingan sekitar ±30 °. Pensil ini memiliki tingkat kekerasan yang tertera dibadan pensil, seperti : HB atau F, H, 2H, 2B, 3H dan lain lain. v Pensil Mekanik Pensil Mekanik merupakan jenis pensil yang